Petata-petitih =Sutan Rachmatsyah=


Assalamualaikum.Wr.Wb

Bapak Sutan Rachmatsyah Bagata Alam (Ka.deppen-1995) dikediamannya di Duren sawit-PTB, menyampaikan Petata-petitih ; 

"Dendangkan kinci-kincir otak A'waang, aga hidui bajangka ta tata baiak"

Tafsir bahasa Indonesia yang beliau sampaikan, kurang lebih ; 

"Gunakan logika/nalar agar hidup tertata baik, Hiduplah dengan perencanaan dan visi jauh kedepan, Kita hidup pakai perencanaan saja, seringkali mengalami hambatan dan kesulitan apalagi tanpa perencanaan".

Semoga bermanfaat, dan dapat diresapi secara luas serta mendalam.

Teriring Al-Fatihah untuk 
Sutan Rachmatsyah Bagata Alam Bin Sutan Djallaludin Datuk Garang.

Comments